Kids Preneur Day TK B Santa Theresia

Pada Hari Jumat, 27 Oktober 2023 seluruh anak TK B bekerja sama untuk memperlihatkan dan menjual produk hasil dari pembelajaran […]

gallery

TK-KB

Kids Preneur Day TK B Santa Theresia

Pada Hari Jumat, 27 Oktober 2023 seluruh anak TK B bekerja sama untuk memperlihatkan dan menjual produk hasil dari pembelajaran Integrated Learning Sentra Balok, Sentra Seni dan Sentra Main Peran. 

Kegiatan ini bertujuan untuk membangun karakter kewirausahaan dalam diri anak. 

Mereka mempersiapkan kegiatan ini selama 2 bulan, dimulai dari berdiskusi membuat hasil karya, berlatih  untuk performance dan praktek menjalankan peran kepemimpinan yang diberikan. 

Seluruh orangtua TK B diundang dan hadir dalam kegiatan ini untuk berpartisipasi melihat presentasi dan performance anak dan membeli produk. Semua petugas menjalankan tugasnya dengan baik, dari mulai MC, presentasi, usher, penerima kupon, pramusaji, hingga tim promosi.

Kegiatan ini diadakan sebagai bentuk penanaman jiwa kewirausahaan dan kepemimpinan  pada anak.

Event lainnya dibulan ini

Kampus Ursulin Santa Theresia selalu menyelenggarakan kegiatan dan event yang bermanfaat bagi siswa-siswi TK-KB, SD, SMP, SMA dan SMK. dibawah ini beberapa event dan kegiatan diselenggarakan

Jan30
2025

SMK ST THERESIA PEMILIHAN OSIS 2025/2026

Pada Kamis, 30 Januari 2025

Baca selengkapnya
Jan10
2025

SMK ST THERESIA RETREAT TAHUNAN

Pada tanggal 8-10 Januari 2025

Baca selengkapnya
Dec19
2024

SMK ST. THERESIA THERESIA FESTIVAL NUSANTARA

Pada Jumat 19 Desember 2024

Baca selengkapnya
Dec17
2024

SMK ST. THERESIA MENGUNJUNGI PURA ADHITYA JAYA-RAWAMANGUN

Pada selasa 17 Desember 2024

Baca selengkapnya
Jan31
2025

Literasi Artificial Intelligence (AI)

Workshop Sekolah Santa Theresia

Baca selengkapnya
Jan28
2025

Pelatihan Komunikasi Tenaga Kependidikan Kampus Santa Theresia

Pelatihan Sekolah Santa Theresia

Baca selengkapnya

© 2025 —

Santa Theresia Jakarta