INTEGRATED LEARNING THE JOURNEYER : ROAM THE WONDERS OF NUSANTARA

Pada tanggal 16 Juni 2023, bertempat di auditorium Kampus Ursulin St.

gallery

SMK

INTEGRATED LEARNING THE JOURNEYER : ROAM THE WONDERS OF NUSANTARA

10 July 2023

Pada tanggal 16 Juni 2023, bertempat di auditorium Kampus Ursulin St. Theresia, para peserta didik SMK St. Theresia menyelenggarakan pameran dan pertunjukan Integrated Learning dengan tema THE JOURNEYER: ROAM THE WONDERS OF NUSANTARA. Tema ini sengaja diangkat untuk mengajak peserta acara menjadi pengembara berkeliling mengenali keindahan yang dimiliki oleh bangsa Indonesia sehingga memunculkan rasa cinta terhadap alam dan budaya bangsa. Kegiatan ini terdiri atas 3 bagian yaitu talkshow, performance dan Booth Exhibition.

Kegiatan ini adalah hasil projek peserta didik kelas XI SMK St. Theresia dalam mata pelajaran MICE (Meeting, Incentive, Convention, and Exhibition), Kepariwisataan, Tour Planning, Digital Marketing, dan Bahasa Indonesia. Kegiatan ini sepenuhnya dirancang dan dilaksanakan sedemikian rupa oleh peserta didik kelas XI. Hadir sebagai tamu undangan dalam kegiatan ini adalah perwakilan dinas parekraf DKI Jakarta, mitra kerjasama industri tour dan travel, perwakilan SMA dan SMK di Jakarta, beberapa SMP yang ada di Jakarta, orang tua peserta didik, serta para alumni SMK St. Theresia dan masyarakat umum.

Event lainnya dibulan ini

Kampus Ursulin Santa Theresia selalu menyelenggarakan kegiatan dan event yang bermanfaat bagi siswa-siswi TK-KB, SD, SMP, SMA dan SMK. dibawah ini beberapa event dan kegiatan diselenggarakan

Mar10
2025

FIELDTRIP KB KE SEAWORLD

Pada tanggal 10 Maret 2025 anak KB SantaTheresia mengadakan kegiatan fieldtrip ke Seaworld, untuk mendapatkan pembelajaran tentang macam-macam ciptaan Tuhan

Baca selengkapnya
Mar9
2025

BINA IMAN OLEH GURU KB-TK

Pada harin Minggu 9 Maret 2025 para guru dari KB- TK melakukan kegiatan melayani anak-anak Bina Iman di Paroki BHK

Baca selengkapnya
Mar10
2025

SMK SANTA THERESIA MELANTIKAN PENGURUS OSIS PERIODE 2025-2026

Pada Senin, 10 Maret 2025

Baca selengkapnya
Mar5
2025

SMK DAN SMP SANTA THERESIA MISA RABU ABU BERSAMA DI GEREJA SANTA THERESIA

Pada Rabu, 5 Maret 2025

Baca selengkapnya
Mar1
2025

SMK SANTA THERESIA MENYELENGGARAKAN LDK BAGI PENGURUS OSIS TAHUN AJARAN 2025-2026

Pada tanggal 28 Feb-1 Maret 2025

Baca selengkapnya
Feb28
2025

SMK SANTA THERESIA PRESENTASI BUDAYA KEPADA ADIK ADIK KB/TK

Pada Jumat 28 Februari 2024

Baca selengkapnya

© 2025 —

Santa Theresia Jakarta